PENGABDIAN MASYARAKAT DOSEN DAN MAHASISWA PRODI MANAJEMEN

Program Studi Manajemen Universitas Katolik Darma Cendika Surabaya melaksanakan Program Pengabdian Kepada Masyarakat bekerja sama dengan Dinas Sosial Kota Surabaya.

Program ini dilakukan guna mendampingi anak anak yang putus sekolah terkait peningkatan keterampilan, yang dimana keterampilan tersebut adalah peracikan kopi dan juga pengelolahan kedai kopi.

Dosen yang terlibat dalam penelitian ini adalah Dr.V. Ratna Inggawati,M.M , Dr. Thyophoida WSP,M.M, Robertus Adi Nugroho,S.Fil.,M.M. , serta mahasiswa yang terlibat adalah Abraham Dyllon Winata mahasiswa Semester 8 Prodi Manajemen.

pendampingan ini dilaksanakan secara insentif selama kurang lebih 4 bulan, harapannya anak anak yang terlibat mendapatkan materi dan skill untuk mengelolah keda kopi dengan profesional.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *